Gladiol Nurlaila – 1umbi
jual umbi gladiol nurlaila DESKRIPSI VARIETAS Tinggi tanaman 100,5 – 145,5 cm Umur mulai berbunga 45-60 hari setelah tanam Umur panen bunga 76-100 hari setelah tanam Jumlah bunga pertangkai 10-16 kuntum Lama kesegaran bunga mekar 3-4 hari setelah dipotong 10-15 hari di lapangan Beradaptasi dengan baik di dataran medium sampai tinggi dengan altitud 600-1.400 m dpl Namun bagi anda yang tinggal di dataran rendah kurang dari 600 dpl, anda tetap bisa menanam bunga cantik ini, karena kami pun menanam bunga gladiol di dataran rendah yang panas dan tetap bisa berbunga…
Read More